Jumat, 08 November 2013

cara membuat animasi dari file powerpoint menggunakan aplikasi photoscape

Dalam tulisan kali ini saya akan menjelaskan bagaimana cara membuat animasi dari file powerpoint menggunakan aplikasi photoscape. Tulisan ini terinspirasi dari tugas sebelumnya tentang " PRESENTASI ANIMASI".  Berikut langkah - langkahnya :

LANGKAH PERTAMA
Buka file powerpoint anda, setelah itu save as file powerpoint anda kedalam format JPG. Caranya dengan klik office butten > save as > other formats > save as type > JPEG.




Setelah itu buka folder file tersebut, nanti isi folder tersebut akan berupa file slide - slide dengan format JPEG.

LANGKAH KEDUA
Buka aplikasi photoscape, lalu pilih animated gif.


Setelah dipilih maka akan keluar tampilan seperti berikut


Lalu langkah selanjutnya adalah buka folder file powerpoint tadi yang berformat JPEG, lalu blok semua file tersebut lalu drag ke tampilan photoscape.


Setelah itu atur waktu perpindahannya dengan klik Change Time di barisan kanan tampilan, lalu Klik Save.
Berikut adalah hasil animasinya :



SELAMAT MENCOBA.........................






Tidak ada komentar:

Posting Komentar